Jumat, 13 Januari 2012
hilang
Kamu seperti menghilang, begitu saja. Sama seperti saat kamu tiba-tiba hadir. Di hatiku. Bukan karena jarak, hanya saja hati kadang merasa terabaikan.
Jika mungkin aku melelahkan, salahkan aku. Dan tak akan ada lagi permohonan yang membebanimu. Tapi jika rasa itu masih ada, tolong jangan abaikan itu. Jangan tersadar ketika aku sudah tak ada lagi di sampingmu.
Diposting oleh Maya Puspita Sari di 08.10
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar